Titah Elon Musk, Karyawan Tesla Diminta Lakukan ini

Titah Elon Musk, Karyawan Tesla Diminta Lakukan ini - GenPI.co
Elon Musk mengatakan bahwa Tesla mengalami kuartal yang sangat sulit dan meminta karyawan untuk berusaha keras agar bisa pulih. (Foto: Reuters/Hannibal Hanschke/Pool/File Photo)

Awal pekan ini, Electrek melaporkan bahwa Musk memperingatkan pekerja Tesla tentang masaah terkait gelombang pengiriman akhir kuartal.

Dengan “rantai pasokan dan tantangan produksi di China”, Musk mengacu pada penutupan Gigafactory Shanghai selama berminggu-minggu di awal kuartal, bersama dengan beberapa pemasok.

Penutupan tersebut dikarenakan pembatasan untuk mengendalikan kasus Covid-19 di Shanghai.

BACA JUGA:  Elon Musk Kirim Alat Canggih, Militer Ukraina Makin Bertaring

Elon Musk mengatakan bahwa saat ini produksi kembali ke kekuatan penuh di Shanghai.

Menariknya, miliarder itu juga memberikan beberapa wawasan tentang status produksi di pabrik Tesla lainnya.

BACA JUGA:  Bidadari Pendamping Elon Musk, Daun Muda Kinyis-kinyis

"Saya ingin mengucapkan selamat kepada tim Fremont untuk mencapai rekor hari produksi baru sepanjang masa minggu lalu,” kata dia.

Dia mengatakan  bahwa Tesla sekarang memproduksi lebih banyak mobil di pabrik Fremont daripada ketika dioperasikan oleh GM dan Toyota.

BACA JUGA:  Ancaman Elon Musk Bikin Twitter Kalang Kabut, Lalu Lakukan ini

Elon Musk juga mengumumkan bahwa Gigafactory Berlin mencapai produksi hampir" 1.000 kendaraan Model Y dalam seminggu untuk pertama kalinya minggu lalu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya