Pariwisata Bangkit, Situs Sejarah Vietnam Jadi Daya Tarik Pelancong

Pariwisata Bangkit, Situs Sejarah Vietnam Jadi Daya Tarik Pelancong - GenPI.co
Industri pariwisata Vietnam pulih dengan cepat sejak pandemi covid-19 dan kini menjadi salah satu penggerak utama pertumbuhan ekonomi. (AP Photo/Hau Dinh)

Terowongan Cu Chi, jaringan terowongan bawah tanah yang dulunya digunakan gerilyawan Viet Cong untuk bersembunyi dari tentara AS.

Terowongan Cu Chi kini menarik sekitar 1,5 juta pengunjung setiap tahun.

Di Cu Chi, wisatawan bisa masuk ke lorong-lorong sempit dan bahkan mencoba menembak dengan senjata perang seperti AK-47, M-16, hingga senapan mesin M-60.

BACA JUGA:  Rombak Militer, Taiwan Tingkatkan Anggaran Pertahanan

"Saya jadi lebih paham tentang perang dan bagaimana orang-orang Vietnam bisa bertahan serta melindungi diri mereka," ujar Theo Buono, wisatawan asal Italia.

Mantan prajurit artileri Tentara Vietnam Utara Luu Van Duc masih mengingat betul masa-masa pertempuran.

BACA JUGA:  AS dan Korea Selatan Mulai Latihan Militer, Korea Utara Menembakkan Rudal Balistik

"Saya sangat terharu bisa mengunjungi medan perang lama ini," ujar pria berusia 78 tahun itu.

Luu Van Duc juga menekankan pentingnya menjaga tempat-tempat bersejarah, seperti Terowongan Cu Chi. (*)

BACA JUGA:  Maruli Simanjuntak Sebut Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari Militer

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya