Ada Miras di Paket Sembako Corona, Gubernur Ini Bilang…

Ada Miras di Paket Sembako Corona, Gubernur Ini Bilang… - GenPI.co
Ilustrasi:Hennessy maxim

GenPI.co - Korban terdampak virus corona ini menerima bantuan tak lazim. Ada miras yang diselipkan di paket sembako bantuan. Gunernur pun langsung panen kritikan. 

Dalih sang Gubernur sulit diterima akal sehat. Dia bilang, keberadaan miras dalam paket sembako lantaran mengambil penelitian dari sejumlah organisasi, seperti Badan Kesehatan Dunia (WHO)

BACA JUGA: Ramadan yang Beda, Bersyukurlah! Warnanya Hanya Ada Saat Corona

Kejadian ini terekam di Nairobi, Kenya. Gubernur Nairobi, Mike Sonko, memang menyisipkan botol miras dalam paket bantuan sembako untuk korban terdampak Covid-19. 

BACA JUGA: Rajin Cuci Tangan Kok Positif COVID-19? Pemicunya Ternyata…

Sang Gubernur mengakui ini di depan konferensi pers, beberpaa waktu lalu. Tak ada yang ditutupi. 

Setelahnya, dia malah menyebut beberapa botol kecil cognac merek Hennessy, ada dalam paket sembako. Pengakuan itu ikut diunggah di Twiiter. 

BACA JUGA: Ramalan Pasca Corona: Ekonomi Dunia Bakal Meriang

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya