Profesor: Mustahil Memproduksi Vaksin Covid-19 Miliaran Dosis

Profesor: Mustahil Memproduksi Vaksin Covid-19 Miliaran Dosis - GenPI.co
Profesor: Mustahil Memproduksi Vaksin Covid-19 Miliaran Dosis - ilustrasi (Foto: Freepik)

Para ahli juga berpendapat vaksin ini seharusnya digunakan terlebih dahulu oleh masyarakat yang masuk dalam kategori rentan. Orang-orang dalam kategori rentan antara lain orang-orang tua dan mereka yang menderita penyakit diabetes atau tekanan darah tinggi.

BACA JUGA: Khasiat Luar Biasa Sayur Katuk untuk Pria, Bikin Istri...

"Selain itu para pekerja yang di bidang penting, yakni tentara, polisi, pemadam kebakaran. Setelah itu barulah yang lainnya," papar Profesor Jonathan.

Profesor Jonathan memastikan, keputusan akan dibuat berdasarkan bukti ilmiah terbaik. Selain itu, analisa risiko pada kelompok rentan secara relatif, dan juga persediaan vaksin di waktu tertentu.(*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya