Lockdown Penuh, Negara-negara Ini Kembali Lumpuh

Lockdown Penuh, Negara-negara Ini Kembali Lumpuh - GenPI.co
Ilustrasi: freepik

Selain itu, kapasitas tempat hiburan juga turun hingga 75 persen, dan juga mendesak seluruh masyarakat yang ada di Beijing untuk tetap tinggal di rumah selama liburan ini.

5. Jerman

BACA JUGA: Sukses dalam Genggaman, Zodiaknya Mendulang Banyak Keberuntungan

Pemerintah Jerman juga memutuskan untuk melakukan lockdown lagi mulai Desember 2020 hingga Januari 2021. Hal ini dilakukan dengan pertimbangan adanya lonjakan kasus yang terjadi akhir-akhir ini.

Selama lockdown, hanya toko-toko tertentu seperti supermarket dan apotek yang diperbolehkan beroperasi.

Sementara bank masih diizinkan buka hingga 16 Desember. Untuk salon rambut dan kecantikan, studio tato, hingga sekolah diwajibkan tutup.

Perusahaan-perusahaan diminta untuk tutup dan memerintahkan karyawannya untuk bekerja dari rumah (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya