
Tahan gerakan tersebut selama 5 detik, kemudian lepaskan. Lakukan gerakan tersebut secara berulang serajin mungkin untuk mendapatkan hasil maksimal.
2. Rutin melakukan yoga
Olahraga selalu memiliki manfaat baik untuk kesehatan, termasuk yoga.
BACA JUGA: Pria, 5 Kelebihan Menikah dengan Janda, Beruntunglah!
Banyak dari gerakan yoga berpusat pada otot panggul dan area mewanitaan untuk perlahan memperbaiki organ reproduksi dan menjaga kekencangannya.
Maka, untuk merapatkan area kewanitaan kamu bisa meluangkan waktu setidaknya dua kali seminggu untuk olahraga tersebut.
BACA JUGA: 5 Area Rangsang Wanita yang Bisa Bikin Begituan Makin Bergairah
3. Diet sehat
Terakhir, hal yang bisa dilakukan dengan cara melakukan diet sehat. Untuk mengencangkan organ intim penting untuk diperhatikan asupan makanan sehari-harinya.
Makanan yang sangat baik untuk dikonsumsi terus menerus yakni yoghurt dan kimchi.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News