Cespleng! Jamu Gendong Laris Diburu, Ini Resep dan Manfaatnya

Cespleng! Jamu Gendong Laris Diburu, Ini Resep dan Manfaatnya - GenPI.co
minum jamu di kalangan kementerian. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/Spt/15

Kemudian kamu hanya perlu merebus semua bahan tadi hingga air mendidih dan gula aren larut. Begitu juga untuk membuat jamu temulawak, hanya saja tidak perlu menambahkan gula aren untuk jamu ini.

Adapun untuk membuat wedang jahe ini memerlukan 500 ml air, 80 gram jahe yang sudah dimemarkan, ½ sendok teh lada yang sudah dihaluskan, serta 75 gram gula aren.

"Sebenarnya tidak sulit untuk membuat jamu tradisional ini, kita hanya memerlukan rempah seperti jahe, kunyit, serta temulawak sebagai bahan dasarnya. Yang kemudian dicampurkan dengan air secukupnya dan gula aren sebagai pemanis alami," jelasnya. (*)

BACA JUGA:  Rutin Makan Jamur Kancing Khasiatnya Dahsyat, Diabetes Ambrol

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya