Bahaya Tidak Kontrol Kadar Gula Darah - Silent Killer Ancamannya

Bahaya Tidak Kontrol Kadar Gula Darah - Silent Killer Ancamannya - GenPI.co
Bila tidak kontrol kadar gula darah, silent killer ancamannya. Ada bahaya besar untuk pengidap diabetes. Foto: Pixabay/antaranews

"Gejala dari diabetes bisa tidak sangat terasa bahkan hingga bertahun-tahun, sekalinya muncul gejala ini bisa menjadi komplikasinya," jelas Jimmy dalam live Instagram Eka Hospital, Minggu (17/10).

Jimmy menjelaskan, seorang pasien yang datang pada dirinya mengatakan tidak ingin memeriksa kadar gula karena dianggap tidak sakit.

Memiliki risiko atau tidak, seseorang tetap penting memeriksanya agar tahu adagejala penyumbatan darah atau tidak.

BACA JUGA:  Diabetes Aman Terkendali, Gula Darah Tinggi Bisa Turun Tanpa Obat

"Intinya diabetes menyebabkan penyumbatan pembuluh darah baik kecil atau besar. Ini bisa mematikan secara tiba-tiba tanpa merasa sakit," ungkapnya. (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya