
Itulah mengapa soda kue dipercaya dapat mengatasi asam lambung. Manfaat baking soda untuk asam lambung ini diperkuat dalam temuan penelitian terbitan Journal of medical toxicology (2013).
Hasil penelitian menunjukkan baking soda diketahui memiliki fungsi yang sama dengan antasida atau obat maag, yaitu menetralkan asam lambung.
Natrium bikarbonat dapat bekerja melindungi usus sebagaimana natrium bikarbonat yang dihasilkan oleh pankreas secara alami.
BACA JUGA: Manfaat Olahraga untuk Wajah, Bikin Kulit Kencang dan Awet Muda
Senyawa basa ini dengan cepat menurunkan kadar asam lambung dan meredakan gejala seperti nyeri di ulu hati, perut kembung, dan mual. (hellosehat)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News