
“Ini terutama bagi mereka yang banyak beraktivitas di luar ruangan, seperti pengemudi ojek dan lainnya,” ujarnya.
Lebih lanjut, Adib juga mengingatkan orang-orang menjaga kebersihan lingkungan sekitar, misalnya memastikan tak ada genangan air di selokan-selokan dan genangan air di lokasi lain.
"Got-got yang ada di lingkungan kita harus bersih. Kalau ada air yang tergenang atau tersumbat di saluran itu akan menjadi tempat nyamuk atau penyebaran penyakit," kata dia. (ant)
BACA JUGA: BMKG Prediksi Hujan Petir di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News