
dr. Zaidul Akbar menjelaskan, ketiga bahan tersebut mengandung antioksidan. Hal tersebut otomatis membuat kemempuan vitalitas meningkat.
"Karena tiga jenis bahan tadi mengandung antiantioksidan yang luar biasa. Bapak bapak kalau minum itu coba saja lihat, kemampuan vitalitas Anda Insyaallah meningkat, luar biasa," ungkap dr. Zaidul Akbar.
Selain beberapa rempah itu, dr. Zaidul Akbar juga menyarankan untuk mengonsumsi jahe dan pandan di malam hari.
BACA JUGA: Herbal dr. Zaidul Akbar: Manfaat Dahsyat Bawang Merah dan Bawang Putih Bikin Kolesterol Ambrol
"Malam mau tidur jahe sama pandan, jadi Anda harus punya ramuan yang rutin tiap hari," kata dr. Zaidul Akbar. (*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News