Makan Anggur Hitam Setiap Hari, Manfaatnya Nggak Main-main

Makan Anggur Hitam Setiap Hari, Manfaatnya Nggak Main-main - GenPI.co
Kaya nutrisi dan rasanya yang juicy, anggur hitam lebih dari sekadar buah-buahan lezat. Foto: envato elements/JoesBoilingPoint

GenPI.co - Kaya nutrisi dan rasanya yang juicy, anggur hitam lebih dari sekadar buah-buahan lezat.

Berbagai manfaatnya, termasuk kesehatan jantung dan mencerahkan kulit, merupakan indikasi dari sumber nutrisi yang terkandung daam buah kecil berwarna gelap, dilansir Times of India.

1. Menurunkan berat badan

Serat dalam anggur hitam membantu kamu merasa kenyang, yang dapat mengontrol berat badan dengan mengurangi konsumsi kalori berlebih.

2. Kulit bercahaya

BACA JUGA:  5 Sayuran Terbaik yang Mempunyai Khasiat Menurunkan Kolesterol

Antioksidan anggur hitam melindungi kulit dari kerusakan dengan menangkal radikal bebas, mendorong pembentukan kolagen, dan meminimalkan gejala penuaan.

Menikmati buah anggur ini dapat membantu kamu memiliki kulit bercahaya.

3. Mengasah otak

BACA JUGA:  Resep Lasagna Sayuran dengan Cita Rasa Mewah, Bikinnya Tanpa Ribet

Anggur hitam mengandung resveratrol yang memiliki efek positif pada kognisi.

Karena melindungi jaringan saraf dan meningkatkan aliran darah, ini membantu menjaga kesehatan otak.

4. Kesehatan jantung

BACA JUGA:  Bikin Pusing! Erupsi Gunung Marapi Bikin Harga Sayur Naik, Ini Penyebabnya

Resveratrol, salah satu polifenol yang banyak ditemukan dalam anggur hitam, dikaitkan dengan efek positif pada jantung.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya