Ajaib! Khasiat Rutin Makan Buncis Rebus Sungguh Mengejutkan

Ajaib! Khasiat Rutin Makan Buncis Rebus Sungguh Mengejutkan - GenPI.co
Ajaib! Khasiat Rutin Makan Buncis Rebus Sungguh Mengejutkan (Shutterstock)

GenPI.co - Buncis salah satu jenis polong polongan yang memiliki panjang sekitar dua jari dan berwarna hijau ini banyak diolah menjadi tumis serta beberapa jenis masakan lainnya.

Buncis memang dapat dikonsumsi dalam keadaan mentah, akan tetapi, buncis merupakan jenis tanaman yang sebenarnya lebih baik dikonsumsi dalam keadaan direbus.

BACA JUGA: Manfaat Daun Belimbing Wuluh Ternyata Sangat Mengejutkan

Buncis lebih baik direbus terlebih dahulu sebelum dimakan agar vitamin dan nutrisi yang terkandung di dalam buncis tidak menguap begitu saja, sehingga lebih terjamin kandungan di dalamnya. 

Buncis yang direbus memiliki kandungan yang lebih baik dibandingkan buncis yang dimakan secara mentah. 

Buncis rebus memiliki berbagai kandungan seperti kalori, protein, karbohidrat, lemak, kalsium, fosfor, zat besi dan berbagai jenis vitamin seperti vitamin A, vitamin B1, serta vitamin C. 

Berikut GenPI.co membeber manfaat mengonsumsi buncis rebus untuk kesehatan seperti dirangkum dari berbagai sumber.

1. Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya