Pengunjung Bisa Jajal Mobil Listrik di GIIAS 2022, Cobain Yuk Bestie!

Pengunjung Bisa Jajal Mobil Listrik di GIIAS 2022, Cobain Yuk Bestie! - GenPI.co
Pengunjung bisa jajal mobil listrik di GIIAS 2022. Foto: Annisa Nur Jannah/GenPI.co

Rizwan menjelaskan area GIIAS EV Test Track tersebut didesain sedemikian rupa untuk menonjolkan kelebihan kendaraan bermotor berbasis baterai.

"Dilengkapi dengan area charging station untuk memberikan edukasi proses pengisian daya masing-masing kendaraan bekerja," ungkap dia.

Untuk mencoba merasakan kendaraan EV, pengunjung bisa melakukan registrasi pada konter pendaftaran.

BACA JUGA:  Daihatsu Obral Diskon dan Cash Back Tukar Tambah di GIIAS 2022, Cek!

Total 25 merek kendaraan penumpang dan komersial hadir pada gelaran GIIAS 2022, di antaranya Audi, BMW, Chery, Daihatsu, DFSK, Honda, Hyundai, Isuzu, KIA, Lexus, Mazda, MG, Mini, Mitsubishi Motors, Nissan, Porsche, Subaru, Suzuki, Toyota, VW, dan Wuling.

Untuk dari kendaraan komersial hadir Hino, Isuzu, Mitsubishi Fuso dan UD Trucks.(*)

BACA JUGA:  Daihatsu Unjuk Gigi Lewat Mobil Listrik Ayla EV di GIIAS 2022

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya