Pakar Sebut Reshuffle Belum Tuntas, Moeldoko Masuk Radar

Pakar Sebut Reshuffle Belum Tuntas, Moeldoko Masuk Radar - GenPI.co
KSP Moeldoko disebut masuk radar reshuffle Presiden Jokowi. Foto: Instagram/dr_moeldoko

"Oh, bukan diundur, mungkin presiden merasa waktu yang tepat ialah setelah Lebaran," tegasnya.

Dengan demikian, Hendri menyebutkan bahwa reshuffle masih perlu dilakukan pemerintah. Sebab, dia mengaku kinerja menteri yang kurang sesuai perlu mendapat perhatian.

BACA JUGAPernyataan Lantang Moeldoko Bikin Kaget, Siap Menekan Pemerintah

Sebagaimana diketahui, Presiden Jokowi didampingi Wakil Presiden Ma'ruf Amin resmi melantik dua menteri nomenklatur baru di Istana Negara Jakarta, Rabu (28/4).

Menteri tersebut ialah Nadiem Makarim sebagai Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.

Lalu, Bahlil Lahadalia sebagai Menteri Investasi atau Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya