
Polemik ini bisa berpengaruh pada kalangan milenial dan ibu-ibu dalam pilihannya kepada PDIP.
Adapun, yang ketiga ialah basis massa di Jawa Tengah.
Ganjar yang sudah menjabat dua periode menjadi Gubernur Jateng membuktikan basis massa dia besar.
"Sedangkan basis PDIP juga besar di Jawa Tengah. Dengan membuang Ganjar, akan memengaruhi soliditas PDIP di Jateng," kata Fernando.(*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News