
Akademisi ilmu pemerintahan itu pun menegaskan bahwa KPK seharusnya menjadi lembaga independen tanpa campur tangan pihak mana pun.
“Namun, polisi sudah ikut-ikut, seakan ingin ‘menjinakan’ KPK supaya tetap di bawah kendali polisi,” tuturnya.(*)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News