JPU Dinilai Ngawur - Pengacara Laskar FPI Protes Keras

JPU Dinilai Ngawur - Pengacara Laskar FPI Protes Keras - GenPI.co
Suasana saat sidang perdana kasus penembakan anggota Front Pembela Islam (FPI) di KM 50 Tol Jakarta-Cikampek, Senin, (18/10/2021). JPU dinilai ngawur. Pengacara laskar FPI protes keras. Foto: ANTARA/Sihol Hasugian

"Itu adalah kengawuran yang nyata, oleh karena pernyataan itu dibuat oleh terdakwa dan rekannya sendiri," lanjutnya.

Fakta lainnya bahwa korban unlawful killing yang di tubuhnya ditemukan luka-luka diduga akibat penganiayaan, justru dikesampingkan oleh JPU.

Oleh karena itu, Ali menilai surat dakwaan JPU justru berisi pembelaan bagi terdakwa.

BACA JUGA:  Kronologis Penembakan Eks Laskar FPI Jleb Banget

Dirinya meminta pengungkapan secara jelas terkait tragedi KM 50. Dan pengembangan proses atas pelanggaran HAM terbunuhnya enam pengawal Habib Rizieq Shihab.

"Terutama konstruksi dakwaan JPU membuktikan bahwa adanya sikap unwilling dan mekanisme hukum nasional yang unable dalam pengungkapan pelanggaran HAM," tuturnya.

BACA JUGA:  Polisi Pembunuh Laskar FPI Dijerat Pasal Berlapis

Dengan begitu, akan menjadi pintu masuk bagi mekanisme internasional dalam upaya penegakan HAM. (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya