PA 212 Dukung Presidential Threshold 0 Persen, Begini Katanya

PA 212 Dukung Presidential Threshold 0 Persen, Begini Katanya - GenPI.co
Novel Bamukmin. Foto: JPNN.com/GenPI.co

Refly Harun dan Waketum Gerindra Ferry Juliantono juga telah mendatangi Mahkamah Konstitusi (MK) untuk mengupayakan agar presidential threshold ditiadakan alias 0 persen.

Mereka menyampaikan permohonan judical review Pasal 222 UU No 7 Tahun 2017 tentang Pemilu, yang mengatur Presidential Threshold 20 persen kursi atau 25 persen suara. (*)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya