Jokowi Tambah Posisi Wakil Menteri, PKS Beri Kritik Keras

Jokowi Tambah Posisi Wakil Menteri, PKS Beri Kritik Keras - GenPI.co
Politikus PKS Mardani Ali Sera. Foto: JPNN.com

Terakhir, menurut Mardani, satu menteri sudah cukup agar kinerjanya lebih efektif.

"Selama diberi wewenang dan kepercayaaan untuk melaksanakan tugas, hal itu sudah cukup," katanya.

Di sisi lain, Direktur Political and Public Policy Studies (P3S) Jerry Massie mengatakan Presiden Jokowi tak sayang untuk membuang-buang anggaran.

BACA JUGA:  Emrus Sihombing Beber Tokoh Ideal Layak Jadi Wamensos

"Selain itu, kejadian ini juga menandakan bahwa menteri tak mampu mengemban tugas-tugas yang diberikan presiden," ujar Jerry.

Dirinya lantas membandingkan kinerja dan kualitas menteri di zaman Presiden ke-2 Soeharto dengan pemerintahan Jokowi.

BACA JUGA:  Posisi Wamensos Jangan Diisi Orang Parpol, Jokowi Harus Tahu

"Zaman Soeharto semua menteri berkualitas. Sedangkan era Jokowi hanya 30 persen yang menguasai bidang," tandasnya. (*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya