Rizal Ramli Ngebet Mau Gantikan Jokowi

Rizal Ramli Ngebet Mau Gantikan Jokowi - GenPI.co
Ekonom senior Rizal Ramli (foto: JPNN)

Selain itu, dia juga mengulas startegis untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi saat mengalami krisis global yang diakibatkan pandemi Covid-19.

Rizal Ramli menyatakan, pandemi Covid-19 memang telah mempengaruhi perekonomian Indonesia.

Namun dengan kasus covid-19 yang mulai landai menjadi momentum perbaikan kembali perekonomian yang telah sempat terpuruk.

BACA JUGA:  Pernyataan Gatot Nurmantyo Menggelegar, Sebut Nama Tokoh Besar

“Bagaimana pemerintah harus berani mengambil tindakan untuk meningkatkan ekonomi. Seperti meningkatkan pendapatan ASN. Pada tahun 2000 kita naikan gaji pegawai negeri 125 persen dalam 21 bulan. Hasilnya baik, ekonomi kita tumbuh," terangnya.

Pemerintah, kata Rizal Ramli, harus dapat memperbaiki tingkat konsumsi masyarakat terlebih dahulu, karena konsumsi masyarakat merupakan penyumbang pertumbuhan ekonomi terbesar.

BACA JUGA:  Komite Rakyat Lawan KKN Bergerak, Gibran dan Kaesang Tersudut

“Agar konsumsi masyarakat bisa meningkat, pemerintah harus membuat kebijakan yang berdampak pada meningkatnya pendapatan dan ekonomi masyarakat," pungkas Rizal Ramli. (*)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya