Putri Candrawathi Ngaku Tak Lihat Jenazah Brigadir J Seusai Penembakan

Putri Candrawathi Ngaku Tak Lihat Jenazah Brigadir J Seusai Penembakan - GenPI.co
Terdakwa Putri Candrawathi saat menjalani sidang di PN Jakarta Selatan. FOTO: Antara

"Cuma buka pintu, terus langsung mengambil dan merangkul saya untuk membawa keluar," terangnya.

Saat kejadian itu, Putri menegaskan tak melihat jenazah Brigadir J yang tergeletak di lantai.

Dia menerangkan jenazah Brigadir J bukan tergeletak di depan kamarnya, melainkan kamar lain.

BACA JUGA:  Putri Candrawathi Kukuh Dapat Pelecehan dari Brigadir J

"Pada saat kejadian, saya tidak melihat," kata Putri.

Putri menerangkan seusai kejadian tersebut langsung diantarkan Ricky ke rumah Saguling, Jakarta Selatan, atas perintah Sambo.

BACA JUGA:  Putri Candrawathi Sebut Brigadir J Ditunjuk Ferdy Sambo Jadi Sopirnya

Adapun Putri Candrawathi dan Ferdy Sambo didakwa terlibat dalam kasus pembunuhan Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J yang terjadi di rumah Duren Tiga, Jakarta Selatan, pada 8 Juli 2022. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya