Mahfud MD Tegas Soal Laut Natuna, Dubes China Tak Bisa Ngomong

Mahfud MD Tegas Soal Laut Natuna, Dubes China Tak Bisa Ngomong - GenPI.co
Menko Polhukam Mahfud MD. (Foto: Ricardo/JPNN)

Rakyat China, kata Mahfud mengutip Dubes Xiao, mendesak pemerintah di Negeri Tirai Bambu itu melindungi nelayannya yang mencari ikan di Laut Natuna. 

Namun, Mahfud langsung merespons penjelasan Dubes Xiao.

BACA JUGA: Presiden Jokowi Akan Rombak Besar-besaran Eselon I, Ini Dia...

Menko Polhukam itu menegaskan, Indonesia tidak pernah mau menegosiasikan kedaulatan wilayahnya dengan pihak mana pun. 

"Ya, kami katakan, kalau kami tetap. Itu hak berdaulat kita. Nah, dialog-dialog akan terus dilanjutkan dengan posisi itu," jelas Mahfud.

BACA JUGA: Presiden Jokowi Pangkas 141 Jabatan Eselon III dan IV, Ini Dia...

Lebih lanjut Mahfud mengatakan, Dubes Xiao bisa memahami sikap tegas Indonesia. 

Hal itu terlihat dari nelayan-nelayan dan kapal Penjaga Pantai Tiongkok (China Coast Guard) yang mulai mundur dari Perairan Natuna.


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Pernyataan Tegas Pak Mahfud MD soal Natuna di Depan Dubes China

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya