Jejak Rekam Nana Sudjana dan Rudy Sufahriadi di Kepolisian

Jejak Rekam Nana Sudjana dan Rudy Sufahriadi di Kepolisian - GenPI.co
Irjen Nana Sudjana dicapot jabatan dari Kapolda Metro Jaya. Foto: JPNN.com/GenPI.co

Sedangkan Irjen Rudy Sufahriadi, lahir di Cimahi, Jawa Barat, 23 Agustus 1965 (umur 55 tahun) pernah bergabung dalam satuan elite pemberantas teroris, Densus 88. 

Jejak Rekam Nana Sudjana dan Rudy Sufahriadi di Kepolisian

Ia pun sempat bertugas di Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). 

Pada 2005, Rudy Sufahriadi ditunjuk menjadi Kapolres Poso, Sulawesi Tengah. Ia juga sempat menjadi Wakil Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya pada 2007.

Lalu, ia menjadi Kepala Densus 88 Anti-Teror Polda Metro Jaya pada 2007. Rudy kemudian diangkat menjadi Kepala Kepolisian Resor Metro Jakarta Utara pada 2009.

Ia menjadi Perwira Menengah Densus 88 Anti-Teror Polri pada 2010. Lalu, Rudy menjadi Direktur Pembinaan Kemampuan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) pada 2010 sampai 2016.

BACA JUGAIsu Irjen Nana dan "Geng Solo" di Polri, Ini Kata Pakar...

Pada 2016 sampai 2018, dirinya menduduki jabatan sebagai Kapolda Sulawesi Tengah. Setelah menjadi Kapolda Sulawesi Tengah, ia diangkat menjadi Kepala Korps Brimob Polri pada 2018 pada era Tito Karnavian sebagai Kapolri.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya