
“Nunggu acara mereka selesai,” katanya singkat.
Fadilah juga menjelaskan, bahwa surat itu dilayangkan untuk pemeriksaan yang diagendakan pada hari Senin (7/12) mendatang.
BACA JUGA: Pendapatan DPRD DKI Selangit, Denny Siregar Bongkar Detailnya
Rizieq sendiri akan diperiksa polisi terkait dugaan pelanggaran protokol kesehatan hajatan acara maulid Nabi sekaligus akad nikah anaknya, Sabtu (14/12) lalu di Petamburan.
Selain Rizieq, polisi juga memanggil Hanif Alatas selaku menantu atas kasus yang sama.(ANT)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News