PSIM Yogyakarta sukses menyabet gelar juara Liga 2 2024/2025 setelah menundukkan Bhayangkara FC di partai final dengan skor 2-1 di Stadion Manahan Solo, Rabu.
Indonesia sukses membawa pulang 4 gelar juara di Singapore International Challenge 2025 di SBH East Coast @ Expo, Singapura, pada 18 - 23 Februari 2025.
Ganda putra Indonesia Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin sukses melenggang ke babak final untuk pertama kalinya sejak dipasangkan di Thailand Masters 2025.
Tunggal putra Indonesia Alwi Farhan sukses melenggang ke babak perempat final Thailand Masters 2025 setelah menyingkirkan unggulan kedua Ng Ka Long Angus.