Pemilik Rolupat Batik dan Butik Henny Christiningsih memanfaatkan digitalisasi untuk meningkatkan penjualan produk usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Pemilik usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) Eggroll Narasa Ruliasari dan Acep Nugraha Permana merasakan dampak sangat besar setelah mengikuti BRIncubator.