
Kendati demikian, kakak Olivia Zalianty itu mengaku tidak pernah menyesali apa yang telah terjadi dalam hidupnya.
“Aku tidak pernah merasa down meski mengalami hal paling berat dalam hidupku,” katanya.
Sebab, kondisi down tersebut menghabiskan tenaga. Menurutnya, segala cobaan yang menimpanya akan segera berlalu. (*)
BACA JUGA: Terungkap Pekerjaan Suami Marcella Daryanani Beda Usia 10 Tahun
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News