
"Yang ini dari awal kehamilan maboknya lebih lama sampai lima bulan sedangkan kemarin cuma tiga bulan," ungkapnya.
Meski harus melewati fase mual, istri pengusaha Abi Yapto itu bersyukur karena tidak ngidam berlebih.
Untuk menjaga kesehatan dirinya dan calon buah hati, Yasmine mengonsumsi suplemen dari dokter kandungan dan pola hidup sehat.(*)
BACA JUGA: 3 Vitamin Kesuburan untuk Kamu yang Lagi Program Hamil
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News