
Baim Wong menyadari bahwa tindakannya menyepelekan institusi pemerintah dan berjanji bakal introspeksi diri.
"Kita harus hargai institusi pemerintah kita," tandas Baim Wong.
Seperti diketahui, Baim Wong mengunggah konten prank polisi soal KDRT di YouTube Baim Paula pada Minggu (2/10).
BACA JUGA: Sahabat Polisi Laporkan Baim Wong dan Paula, Imbas Prank KDRT
Dalam video tersebut, Paula Verhoeven pura-pura menjadi korban KDRT yang dilakukan oleh Baim Wong dan melapor ke polisi.
Namun, konten prank KDRT tersebut sudah dihapus dari YouTube Baim Paula. (mcr31/jpnn)
BACA JUGA: Baim Wong Bikin Prank KDRT, Nikita Mirzani: Duit Lu Kurang?
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News