
2. Rio Dewanto
Meski sudah menikah dengan Atiqah Hasilohan, Rio Dewanto masih memiliki berjuta pesona. Tidak heran para wanita banyak yang menggilanya.
Rio merupakan sosok artis yang sangat maskulit. Ciri khas dari seorang Rio, yakni dengan kumis dan brewok yang lebat.
Terlebih ia memiliki bentuk badan yang atletis dan ada deretan tatto di tubuhnya.
BACA JUGA: Deretan Selebritas Hobi Perawatan Botox, Hasilnya Bikin Pangling
3. Irvan Farhad
Irvan Farhad merupakan artis Indonesia keturunan darah Timur Tengah. Akhir-akhir ini ia tampil dengam berjenggot dan makin terlihat seperti orang Arab.
Apalagi ketampan yang dimiliki Irvan bakal membuat para wanita salah tingkah ketika berjumpa.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News