
3. Keluarga Sharena Gunawan
Selebritas Sharena Gunawan dikenal melalui serial FTV, dirinya juga memeluk agama Kristen.
Sedangkan kakaknya Reza Gunawan yang adalah pakar penyembuhan holistik Indonesia sekaligus suami dari penulis Dewi Lestari justru meneluk Islam.
Meskipun adik dan kakak ini berbeda keyakinan, tetapi keduanya sering terlihat silaturahmi satu sama lain.
Foto: SC IG @masharena)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News