
Dalam kesempatan ini, Angelina Jolie juga memperlihatkan isi tas Celine yang biasa dibawanya.
BACA JUGA: Selain Maleficent, Ini 5 Film Angelina Jolie yang Melegenda
Dalam video berjudul "What's in My Bag", tas tersebut berisi skincare dari Guerlain yang merupakan merek kosmetik mewah yang sudah ada sejak 200 tahun lalu.
Ia mengaku sangat menyukai merek Guerlain karena memiliki misi mulia, yakni melatih wanita di berbagai negara untuk bekerja sebagai peternak lebah. (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News