
Dengan kemenangan tersebut, Persib pun meneruskan torehan tak pernah kalah mereka dari Persija sejak 30 Juni 2018.
BACA JUGA: Persija dalam Bahaya, Persib Punya Rekor Mencengangkan
Dan kini, kedua tim akan kembali bertemu dalam ajang final Piala Menpora yang akan berlangsung dua leg pada tanggal 22 dan 25 April.
Nantinya, laga Persib vs Persija pada tanggal 22 April akan berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman. Lalu pada leg kedua antara Persija vs Persib akan berlangsung di Stadion Manahan, Solo.(*)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News