
Gol Salah ke gawang Leeds diketahui menjadi gol ke-100 di ajang Liga Inggris. Tak hanya itu, Salah menjadi pemain kelima dalam ranking pencetak gol 100 dengan waktu bermain tersingkat, yakni 162 laga.
100 - Mohamed Salah is the 30th player to have scored 100 Premier League goals, with only four players reaching the milestone in fewer appearances than the Egyptian. King. #LEELIV pic.twitter.com/sSGKd7F9V4
— OptaJoe (@OptaJoe) September 12, 2021
Sedangkan Mane, menjadi pemain yang paling ngotot di laga kali ini. Tercatat, dirinya menjadi satu-satunya pemain Liga Inggris yang melakukan 10 tembakan ke gawang lawan dalam satu laga, dan membuahkan satu gol.
BACA JUGA: Hujan Gol, Liverpool Kalah 3-4 di Kandang Leeds United
Itu artinya, Mane selalu mencoba untuk mencetak gol dalam 10 kali percobaan ke gawang Leeds United, dan sekali yang membuahkan hasil.(*)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News