Malaysia Dibantai Laos, Media Amerika Serikat Beri Sindiran

Malaysia Dibantai Laos, Media Amerika Serikat Beri Sindiran - GenPI.co
Malaysia secara mengejutkan dibantai oleh Laos, Media Amerika Serikat pun langsung beri sindiran. (foto: Sport5.vn)

GenPI.co - Malaysia secara mengejutkan dibantai oleh Laos, Media Amerika Serikat pun langsung beri sindiran.

Media Amerika Serikat yang memberikan sindiran itu adalah ESPN, yang berdomisili di Asia, yakni ESPN Asia.

Melalui postingan di akun Instagram resminya pada Senin (21/2) lalu, ESPN Asia menyinggung bahwa Malaysia dikalahkan oleh tim underdog alias tim yang diremehkan, yakni Laos.

BACA JUGA:  Dikalahkan Malaysia, Pelatih Indonesia Beri Pesan Berkelas

BACA JUGA:  Ke Final BATC, Indonesia Tak Sabar Ingin Hajar Malaysia

"Satu lagi untuk tim underdogs!" tulis ESPN Asia di kolom captionnya.

"Setelah Timor-Leste lolos ke babak berikutnya, kini Laos mengikuti mereka ke semifinal Piala AFF U23 setelah meraih kemenangan kedua berturut-turut atas Malaysia pada hari Senin (21/2) untuk maju sebagai juara Grup B," tambah ESPN Asia.

BACA JUGA:  Dibantai Timnas Indonesia, Malaysia Sebut Piala AFF Kampungan

Seperti diketahui, kekalahan Malaysia atas Laos bisa dikatakan sebagai hal yang cukup mengejutkan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya