
Sementara Timnas Indonesia (152) akan menempati pot 4 bersama India (106), Tajikistan (108), Thailand (111), Hong Kong (145), Malaysia (146).
Dengan pembagian pot tersebut, Timnas Indonesia nantinya akan menjadi tim terlemah (berdasarkan peringkat FIFA) dalam babak penyisihan grup.
Meskipun hal ini tidak menutup kemungkinan Timnas Indonesia lolos ke babak knockout, tetapi dipastikan jalur yang ditempuh akan semakin sulit karena akan melawan tim-tim kuat dari pot 1, 2 dan 3.(*)
BACA JUGA: Intervensi Urusan PSSI, STY Diminta Fokus Urus Timnas Indonesia
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News