
"Saya tahu mereka merupakan pemain penting bagi tim tapi Persebaya juga tidak kurang pemain yang berkualitas juga dan pasti punya penggantinya yang berkualitas juga," tuturnya.
Sengitnya pertarungan antara Persebaya vs RANS Nusantara FC dapat disaksikan secara langsung via link live streaming berikut ini: https://www.vidio.com/live/13558-bri-liga-1?schedule_id=2807842.(*)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News