SEA Games 2019: Rahasia Timnas Indonesia Kalahkan Thailand

SEA Games 2019: Rahasia Timnas Indonesia Kalahkan Thailand - GenPI.co
Pelatih Timnas Indonesia Indra Sjafri bersujud usai membawa anak asuhnya menekuk Thailand dengan skor 2-0 di Stadion Rizal Memorial, Selasa (26/11). Foto: Sigid Kurniawan/Antara

"Counter attack kami berjalan dengan baik di babak kedua," tutur Indra.

Hasil manis atas Thailand membuat Indonesia menduduki posisi kedua klasemen sementara Grup B.

BACA JUGA: Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di SEA Games 2019

Posisi pertama dihuni Vietnam yang menekuk Brunei Darussalam dengan skor 6-0. (ant)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya