
"Barcelona tidak akan memenangi banyak hal saat ini," buka Koeman perihal pencapaian 'buruk' timnya di La Liga Spanyol, dikutip dari Marca.
"Kami harus realistis soal dari mana kami berasal dan perubahan yang dilakukan. Kami selalu siap bertarung, tetapi harus menerima kenyataan," tambah Koeman.
BACA JUGA: Kagumi Agama Islam, 3 Pemain Bintang Ini Niat Menjadi Mualaf?
Selain pertandingan Granada vs Barcelona, berikut terdapat jadwal pertandingan Copa del Rey lainnya yang akan tersaji pada Kamis (04/02/21) dini hari nanti.
- Levante vs Villarreal - 01:00 WIB
- Granada vs Barcelona - 03:00 WIB
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News