SUCCESS STORY

Usaha Putra Bagas Kian Moncer Kala Pandemi

Usaha Putra Bagas Kian Moncer Kala Pandemi - GenPI.co
Putra Bagas (foto: Andri Bagus/GenPI.co)

Akan tetapi, setelah terjadi kenaikan kasus covid-19, rata-rata sehari bisa melayani 30 tabung oksigen.

Meskipun mengalami peningkatan permintaan, dirinya memastikan pelayanan akan tetap berjalan dengan baik.

"Terkendali tidak sampai antre panjang dan harga tidak ada kenaikan," katanya, Kamis (24/6/2021).

BACA JUGA:  Jual Kolor Cs, Mahasiswi Cantik Sukses Jadi Pebisnis Saat Pandemi

Menurut dia, permintaan isi ulang tabung oksigen didominasi perorangan.

Untuk harga 1 kubik isi ulang tabung oksigen 1 liter dibanderol Rp 20 ribu, sedangkan untuk tabung oksigen ukuran besar dibanderol Rp 70 ribu.

BACA JUGA:  Wanita Gigih Ini Sukses Bisnis Cilok, Omzetnya Luar Biasa

"Kami memastikan pasokan oksigen tetap aman. Jadi, tidak perlu khawatir meski permintaan naik," katanya. (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya