Bali United akan menggelar laga uji coba setelah libur panjang para pemain berakhir. Bali United dijadwalkan kembali menggelar sesi latihan bersama 9 Januari.
Atlet panjat tebing dari Bali, Kadek Adi Asih merebut medali perunggu pada final disiplin speed putri Piala Dunia Panjat Tebing di Pulau Peninsula, Nusa Dua