Setelah Sembuh dari Covid-19, Apa yang Perlu Diperhatikan, Dok?

Setelah Sembuh dari Covid-19, Apa yang Perlu Diperhatikan, Dok? - GenPI.co
Foto: dr. Arifin Nugroho

GenPI.co - Lonjakan kasus covid-19 makin meluas di Indonesia dengan gejala yang berbeda-beda.

Selain tingkat kematian yang tinggi, banyak juga orang yang bisa melawan dan menang dari penyakit ini.

Setelah terpapar covid-19 dan dinyatakan positif, apa yang harus saya lakukan, Dok?

BACA JUGA:  Resah dengan Hoax Covid-19, Mahfud MD Minta Media Lebih Bijak

(Thomas Ardian Saputro, 25 tahun, Jakarta Barat)

Jawaban

BACA JUGA:  Donohudan Mulai Dioperasikan Sebagai RS Darurat Covid-19

dr. Arifin Nugroho

Kunci utama terhindar dari covid-19 adalah menjaga kebersihan.

BACA JUGA:  Jateng Tertinggi Penambahan Kasus Covid-19 Meninggal Hari Ini

Namun, setelah melakukan isolasi mandiri perlu untuk membersihkan peralatan makan, pakaian, dan, tempat yang digunakan saat isolasi mandiri.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya