Kapan Waktu yang Tepat Hewan Divaksin? Apa Manfaatnya?

Kapan Waktu yang Tepat Hewan Divaksin? Apa Manfaatnya? - GenPI.co
Dokter Hewan Kurnia Suanda memberikan tips memelihara kucing dan anjing agar tetap sehat. Foto: Asahi Asry/GenPI.co

GenPI.co - Selamat siang, Dok. Saya mau bertanya. Dua minggu lalu saya dan pacar baru memutuskan mengadopsi anjing dari salah satu e-commerce.

Namun, setelah seminggu saya memeliharanya, terlihat nafsu makannya cenderung menurun.

Bila tidak diperhatikan, ia sama sekali tidak mau makan. Apakah itu tanda anjing saya sakit?

BACA JUGA:  Saya Hobi Membuat Kue, Bagaimana Cara Melipat Pastry?

Apakah anjing saya perlu divaksin guna meningkatkan nafsu makannya kembali dan terhidar dari virus? Terima kasih. 

(Laras, 28 tahun, Jakarta)

BACA JUGA:  Bagaimana Cara Merawat Sepatu Kulit agar Awet?

Jawaban dari Dokter Hewan Kurnia Suanda

Sama seperti manusia, hewan peliharaan juga perlu divaksinasi. Hal tersebut bisa melindungi hewan kesayangan terhindar dari berbagai penyakit sehingga memiliki umur panjang.

BACA JUGA:  Bagaimana Cara Mengobati Batuk Berdahak? Ada Tips Mudah, Dok?

Berbagai jenis vaksin sudah bisa diberikan kepada hewan peliharaan sejak usianya enam minggu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya