Apa Saja Jenis Penyakit yang Mengintai Saat Musim Hujan, Dok?

Apa Saja Jenis Penyakit yang Mengintai Saat Musim Hujan, Dok? - GenPI.co
Dokter Umum Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI) Kristanti Diliasari. Foto: dok. RSPI

Terakhir, ada juga penyakit bernama Leptospirosis yang disebabkan kuman leptospira yang berbentuk spiral kecil disebut spirochaeta.

Penyakit tersebut dapat menyebabkan kulit kekuningan, mukosa mengering, demam tinggi, sakit kepala, hingga diare atau sembelit. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya