Apa Risiko Memakai Sepatu yang Tidak Nyaman?

Apa Risiko Memakai Sepatu yang Tidak Nyaman? - GenPI.co
Dokter Spesialis Bedah Ortopedi Konsultan Foot & Ankle Astuti Pitarini. Foto: Dok. RSPI

GenPI.co - Saya punya banyak koleksi sepatu di rumah dengan berbagai jenis dan merk.

Ada beberapa sepatu yang memang nyaman dipakai dan ada juga yang terasa tidak nyaman.

Apa saja risiko salah pilih sepatu yang dipakai sehari-hari, Dok?

BACA JUGA:  Ini Tips Memakai Sepatu Heels yang Nyaman dan Terbebas dari Varises

(Luna Ariani, 24 tahun)

Jawaban dari Dokter Spesialis Bedah Ortopedi Konsultan Foot & Ankle Astuti Pitarini

BACA JUGA:  Kapan Waktu Terbaik untuk Beli Sepatu Baru?

Memaksakan kaki untuk menggunakan sepatu yang kurang sesuai dengan jenis dan ukuran kaki dapat meningkatkan risiko terjadinya luka atau cedera.

Dari salah pemakaian sepatu itu, tidak sedikit yang akhirnya membutuhkan terapi hingga operasi untuk menangani masalah pada kakinya.

BACA JUGA:  Silau, Sepatu Emas Lionel Messi untuk Piala Dunia 2022 Seharga Rp4 Juta

Tidak hanya menimbulkan rasa nyeri pada kaki, sepatu yang tidak tepat dapat menimbulkan beberapa masalah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya