Simak Nih, 5 Tips Nge-Charge HP Supaya Lebih Cepat Terisi

Simak Nih, 5 Tips Nge-Charge HP Supaya Lebih Cepat Terisi - GenPI.co
Ilustrasi mengisi daya smartphone. Foto: Pixabay

GenPI.co - Smartphone atau HP merupakan salah satu benda paling penting yang selalu digunakan dalam aktivitas sehari-hari.

Maka dari itu, kamu harus selalu memastikan agar baterai HP cukup untuk melakukan berbagai keperluan.

BACA JUGA: Begini Tips Merawat Baterai Ponsel yang Benar

Sayangnya, terkadang kamu harus menunggu lama saat mengisi baterai HP hingga benar-benar penuh.

Namun, jangan khawatir, karena kamu bisa melakukan sejumlah tips agar baterai HP bisa lebih cepat terisi. Yuk simak ulasannya berikut ini.

Jangan charge dari laptop

Mengisi daya dengan menggunakan port USB yang ada di laptop atau komputer bisa membuat proses pengisian daya menjadi lebih lama. 

Maka dari itu, sebaiknya kamu mengisi daya smartphone menggunakan adapter yang dicolokan ke listrik agar lebih cepat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya