Membedah Fitur Pintar di Balik Layar Samsung Galaxy S21 Series 5G

Membedah Fitur Pintar di Balik Layar Samsung Galaxy S21 Series 5G - GenPI.co
Samsung Galaxy S21 Series 5G. Foto: Samsung

“Inovasi dari teknologi prosesor memungkinkan kami untuk mendorong lebih jauh lagi fungsi AI dalam Galaxy S21 Series 5G yang berimbas pada peningkatkan tidak hanya dari sisi performa dari sebuah perangkat, namun juga pengalaman pengguna dalam mengakses fitur-fitur” kata Verry.

Samsung Galaxy S21 Series 5G memiliki Pro-Grade Camera yang didukung berbagai fitur keren.

Kamu bisa merekam video terbaik hingga resolusi 8K karena Samsung Galaxy S21 5G mempunyai Triple Lens, yakni 12MP Ultra Wide Camera, 12MP Wide-angle Camera, dan 64MP Telephoto

Ingin membidik angle terbaik? Bisa banget. Sebab, Samsung Galaxy S21 5G dibekali fitur Super Steady dan Director's View.

Dengan demikian, kamu akan mendapatkan video dengan hasil yang sangat tajam dan jernih.

Kamu pun tidak perlu khawatir lagi ketika mengambil foto ataupun video dalam kondisi minim cahaya.

Misalnya, saat orang-orang tercintamu merayakan ulang tahun di tempat yang cukup gelap.

Sebab, Samsung Galaxy S21 Series 5G dibekali fitur Night Mode dan teknologi Nona-binning 12MP.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya