
Bahan-bahan:
Bahan 1
1 Ekor bebek atau itik muda, potong menjadi 8 bagian, bersihkan
1/2 Sendok teh kunyit bubuk (Desaku)
1 Sendok makan ketumbar bubuk
1 Sendok teh merica bubuk
5 Cm lengkuas, geprek
1,5 Sendok teh garam
750 Ml air
2 Lembar daun salam
Bahan 2
Bahan dihaluskan: 5 Buah cabai merah, 10 siung bawang merah, 5 siung bawang putih, 6 cm lengkuas, 3 cm jahe, 1/4 sendok teh kunyit bubuk, 1 sendok teh ketumbar bubuk, 5 butir kemiri
750 Ml santan dari 1,5 butir kelapa
4 Lembar daun jeruk
1/2 Lembar daun kunyit
2 Lembar daun salam
1,5 Sendok teh garam
1 Sendok teh gula pasir,
100 Ml air
Cara memasak
Masak bahan 1 dengan panci. Aduk sesekali. Tutup. Jika sudah empuk, tiriskan. Sisihkan.
Kemudian masak bumbu dihaluskan dengan santan. Masak sambil diaduk hingga mendidih.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News