Yang Mudik ke Sumedang, Ini Loh 10 Destinasi Kerennya

Yang Mudik ke Sumedang, Ini Loh 10 Destinasi Kerennya - GenPI.co
Taman Buru Gunung Masagit Kareumbi, salah satu destinasi yang bisa dikunjungi saat mudik ke Sumedang.(Foto: Tempat Wisata Di Bandung)

Taman Buru Gunung Masagit Kareumbi 

Konsepnya hutan liar dengan panorama alam yang asri. Cocok disambangi saat mudik di Sumedang. Pas untuk milennials yang suka adventure. Fasilitas penunjangnya juga sangat menarik.

Curug Cinurang 

Curug Cinulang ada di perbatasan Kabupaten Bandung dengan Sumedang. Meski di perbatasan, lokasinya tak begitu jauh dari pusat kota.

Tempatnya gampang dicari. Lokasinya  satu jalur dengan rute ke hutan wisata Kareumbi Masigit. Jadi, yang mau wisata ke sini bisa dapat dua tempat sekaligus.  

Taman Hutan Raya (Tahura) Gunung Kunci

Meskipun disebut gunung, tempat ini sebenarnya bukanlah gunung. Slotnya hanya bukit kecil. Di Gunung Kunci, terdapat bangunan bersejarah. Di sana kita bisa melihat sebuah benteng pertahanan peninggalan zaman kolonial.

Sekadar info, di Jawa Barat terdapat tiga Tahura. Yang pertama Tahura Djuanda di Bandung. Nomor duanya   Tahura Pancoran Mas di Depok. Satunya lagi Tahura Gunung Kunci dan Gunung Palasari di Sumedang. Lokasi ini cocok disambangi saat mudik ke Sumedang,

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya